Memperingati Hari Santri Nasional Dengan melakukan Apel dan Makan Bersama

Besuki, 22 Oktober 2025, adalah hari santri nasional yang mana yayasan ibnu Kholdun Al Hasyimi melaksanakan Apel Bersama dari Lembaga SMP Plus, MTs, SMK & MA Ibnu Kholdun Al Hasyimi, dan setelah itu di lanjut kegiatan Makan Bersama di Lembaga masing-masing. Hal ini merupakan kegiatan untuk menumbuhkan rasa kebersamaan dalam lingkungan sekolah.